JurnalNews - Peristiwa tewasnya Brigadir J di rumah dinas eks Kadiv Propam Polri, Irjen Pol Ferdy Sambo masih menjadi sorotan publik.
Brigadir J alias Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat disebutkan tewas dalam aksi baku tembak dengan Bharada E pada Jumat, 8 Juli 2022 pukul 17.00 WIB.
Kematian Brigadir J tersebut dinilai memiliki banyak teka-teki yang masih belum terpecahkan dan membuat publik semakin penasaran.
Baca Juga: Pimred KabarTegal.Com Dilaporkan Hilang, Polisi Turun Tangan
Baca Juga: Terungkap, Ini Pintu Masuk Ungkap Cukong PETI Sungai Tabong, Berani?
Misteri kematian Brigadir J pun hingga kini belum terjawab. Siapa sebenarnya pelaku pembunuhan terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Kepolisian masih bekerja keras mengungkap siapa pelaku sebenarnya pembunuhan Brigadir J.
Di tengah upaya keras pihak kepolisian mengungkap kasus tersebut, spekulasi liar juga terus bermunculan setelah lebih dari tiga pekan berlalu, Polri juga belum menentukan tersangka dalam kasus Brigadir J.
Kembali beredar sebuah informasi yang mengatakan istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi terancam ditahan beredar di media sosial.
Artikel Terkait
Pelaku Edit Profil Kapolda Metro Jaya di Wikipedia Ditangkap, Fadil Imran: Sudah Saya Maafkan
Tudingan Pengacara Brigadir J Soal Komnas HAM, DPR: Bisa Jadi Pidana Fitnah
LPSK Jadwalkan Pemeriksaan Psikologi Istri Ferdy Sambo
Penyidikan Dugaan Pelecehan Istri Ferdy Sambo Ditarik Lagi ke Bareskrim Polri, Ada Apa?
Purnawirawan Polri Sebut Ada 15 Kejanggalan Kasus Tewasnya Brigadir J
Viral Galon Oplosan Merek Ternama, Netizen: Tugas Produsen Pastikan Produk Asli