JurnalNews - Secara resmi akhirnya Suzuki meluncurkan motor matic baru bermesin 125cc, motor matic ini bernama Suzuki Burgman 125 Street EX.
Tampilan motor matic Suzuki Burgman 125 Street EX ini mengusung gaya ala maxi.
Bagian zona penerangan Suzuki Burgman 125 Street EX menggunakan lampu depan LED dengan DRL didepan.

Baca Juga: Penantang Baru Hadir! SYM Resmi Luncurkan Motor Baru ala Vespa, Cek Disini Tampilan dan Harganya
Baca Juga: Nmax dan PCX Minder! Motor Suzuki Berdesain Low Rider Resmi Mengaspal, Cek Disini Tampilannya
Suzuki Burgman 125 Street EX menggunakan panel instrumen speedometer sudah full digital, serta memiliki kapasitas bagasinya 21.5 liter yang muat helm full face.
Kemudian Suzuki Burgman 125 Street EX memiliki ruang penyimpanan depan terdapat USB port charger disisi kiri dan disisi kanan ada tempat untuk botol air minum.

Untuk dapur pacunya, mesin Suzuki Burgman 125 Street EX berkapasitas 124.8cc, 1 silinder, 4 langkah, dan tertanam teknologi Suzuki Eco Performance Alpha.
Dengan teknologi tersebut konsumsi BBM semakin irit diklaim dapat menempuh jarak 52.6 kilometer/liter.
Baca Juga: Waspada, Kekurangan Vitamin dan Mineral Ini Tingkatkan Resiko Diabetes
Artikel Terkait
Notebook Huawei Qingyun G540 dengan Desain Tahan Jatuh Segera Meluncur, Intip Bocarannya
Perbandingan Spesifikasi: OnePlus 11 vs OnePlus 11R, Mana Lebih Baik?
Prediksi Southampton vs Tottenham Hotspur Malam ini Pukul 22.00 WIB, Simak Head to Head dan Skor Akhir
Prediksi Skor Udinese vs AC Milan di Liga Italia, Kondisi Terkini Kedua Tim, Head to Head dan Line Up
Prediksi Skor dan Head to Head Chelsea vs Everton di Liga Inggris, Minggu Dini Hari Pukul 00.30 WIB